May 27, 2022 | BPS Activities
Long Form SP2020 (LF SP2020) sudah mulai dilaksanakan pada tanggal 15 mei 2022 dan akan berakhir di 30 Juni 2022. Tahapan selanjutnya setelah pengumpulan data adalahpengolahan kuesioner atau pengolahan data. Untuk menjamin kualitas data yang dihasilkan, BPS Provinsi Papua melaksanakan pelatihan inda pengolahan kuesioner LF SP2020. Pelatihan yang melibatkan peserta dari seluruh BPS Kabupaten/Kota se-Papua ini dilaksanakan secara daring dan dibuka langsung oleh Ibu Adriana Helena Carolina, Kepala BPS Provinsi Papua pada tanggal 27 Mei 2022. Kegiatan ini dipimpin oleh dua orang innas dari BPS Provinsi Papua yaitu Dhemas Alfaqih dan Yohanes B.A.P. Ansanay. Diharapkan pelatihan ini dapat memberikan pencerahan kepada petugas mengenai alur pengolahan data LF SP2020, sehingga data yang dihasilkan merupaka data yang akurat dan terpercaya untuk Indonesia Maju.
Related News
Internalisasi Long Form SP2020
Pelatihan Instruktur Daerah (Inda) Pemetaan dan Pemutakhiran Muatan Wilkerstat SP2020
Regional Technical Coordination Meeting Long Form SP2020
Pelatihan Pengolahan Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS2019)
Pelatihan Petugas Pengolahan Pemetaan Peta dan RD
Pelatihan Inda CAPI dan PAPI LF SP 2020 BPS Provinsi Papua
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Provinsi Papua (Statistics of Papua Province)Jl. Dr. Sam Ratulangi Dok II Jayapura 99112 Telp. (0967) 5165 999
5165 107Email : pst9400@bps.go.id
About Us