Pelatihan Petugas Pencacahan Survei Penyusunan Disagregasi PMTB Menurut Institusi dan Lapangan Usaha - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Papua

Kunjungi Portal Data Papua Untuk Mengakses Data Terpilah pada link http://s.bps.go.id/portalpapua

Pelatihan Petugas Pencacahan Survei Penyusunan Disagregasi PMTB Menurut Institusi dan Lapangan Usaha

Pelatihan Petugas Pencacahan Survei Penyusunan Disagregasi PMTB Menurut Institusi dan Lapangan Usaha

11 Maret 2019 | Kegiatan Statistik



BPS Provinsi Papua mengadakan Pelatihan Petugas Pencacahan Survei Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) Menurut Institusi dan Lapangan Usaha yang di laksanakan di Hotel Sahid Jayapura, pada tanggal 11 - 15 Maret 2019. peserta pelatihan berasal dari 29 kabupaten/kota baik PCL maupun PML, dan peserta terbagi menjadi 4 kelas dengan didampingi oleh innas masing-masing. 
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Papua (Statistics of Papua Province)Jl. Dr. Sam Ratulangi Dok II Jayapura 99112 Telp. (0967) 5165 999

5165 107Email : pst9400@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik